Profil Laboratorium
Laboratorium PKDSE merupakan laboratorium penelitian dasar dan terapan pada kegiatan analisis data, algoritma desain, dan komputasi pada bidang elektro dan elektronika.
Pembelajaran pada laboratorium ini meliputi pemrograman dasar, algoritma & struktur data, analisis sistem tenaga, analisis sistem elektronik, dan mendukung praktikum, penelitian, serta pelatihan dalam kegiatan akademik di Departemen Teknik Elektro.
Laboratorium PKDSE tergabung dalam perkumpulan ilmiah nasional dan internasional seperti FORTEI (Forum Teknik Elektro Indonesia), IEEE Circuit & Socety System.
Dosen dan Laboran
Koordinator Lab : I Made Wirawan, S.T.,S.ST.,M.T.
Dosen:
- I Made Wirawan, S.T.,S.ST.,M.T.
Laboran:
Rochmad Fauzi, S.T.
Lokasi Laboratorium
Gedung B12 Lantai 2 Ruang 204
Fasilitas Laboratorium
- Komputer Core2duo
- Komputer Core i 3
- Meja
- Kursi
- AC
- LCD Proyektor
- Jaringan Internet